Cabang Mie Gacoan Dimana Saja? Berikut Daftarnya! - Quezzen

Sabtu, 19 Februari 2022

Cabang Mie Gacoan Dimana Saja? Berikut Daftarnya!

Mie gacoan adalah salah satu kuliner mie yang cukup populer. Beberapa waktu lalu bahkan seringkali trending dan viral di beberapa media sosial. Tentunya banyak orang yang kemudian mencari informasi seputar cabang mie gacoan dimana saja.

Dengan mengetahui lokasinya, mungkin banyak diantara Anda yang tertarik untuk kesana. Pasti jadi saya bisa menikmati ragam kuliner mie dengan tingkat kepedasan yang tinggi dan variasi menu yang beragam.

Apa Itu Mie Gacoan?

Situs resmi nya, Mie Gacoan merupakan sebuah merek dagang restaurant mie pedas no 1 di indonesia. Restoran tersebut berada di bawah naungan atau menjadi anak perusahaan PT Pesta Pora Abadi yang memiliki banyak jaringan di seluruh Indonesia.

Cabang Mie Gacoan Dimana Saja

Restoran tersebut berdiri sejak tahun 2016. Sampai saat ini Tentunya sudah melayani puluhan ribu pelanggan setiap bulannya. Bahkan juga memiliki banyak cabang di hampir seluruh Indonesia. Banyak menu ditawarkan termasuk mie dan bakso serta lainnya.

Daftar Alamat Cabang Mie Gacoan di Seluruh Indonesia

Kalian yang bertanya tentang cabang mie gacoan dimana saja, nah kali ini akan coba di informasikan beberapa daftar alamat cabangnya. Jadi kalian yang tinggal di beberapa wilayah tersebut, bisa langsung datang langsung ke lokasinya.

1. Cabang Mie Gacoan di Malang

  • Jl. Kendalsari Barat No. 18 Tulusrejo, Lowokwaru
  • Jl. Jakarta No. 16 Sumbersari, Lowokwaru
  • Jl. Ciliwung No. 55 Purwantoro, Blimbing
  • Jl. Ronggowarsito, Klojen
  • Jl. S. Supriyadi No. 74A, Sukun

2. Cabang Mie Gacoan di Yogyakarta

  • Jl. Ngapak Kenteng Gamping, Sleman
  • Jl. Taman Siswa No. 27 Wirogunan, Mergangsan
  • Jl. Colombo Baru No. 1A Caturtunggal, Sleman
  • Jl. Krasak Timur No.13, Kotabaru, Kec. Gondokusuman
  • Jl. Ruko Raflesia B5 - B6 Babarsari, Sleman

3. Cabang Mie Gacoan di Surabaya

  • Jl. Dr. Ir Soekarno, Penjaringan Sari, Rungkut
  • Jl. Margorejo Indah A/96 Wonocolo
  • Jl. Ambengan No. 51 Ketabang, Genteng
  • Jl. Raya Menganti No.51, Babatan, Kec. Wiyung
  • Jl. Manyar Kertoarjo III, Mulyorejo

4. Cabang Mie Gacoan di Semarang

  • Jl. Kompol Maksum 284, Peterongan
  • Jl. Pamularsih Raya, Gisikdrono
  • Jl. Sukun Raya No. 30 Srondol Wetan
  • Tinjomoyo, Banyumanik, Semarang City
  • Jl. Prof. Hamka, Ngaliyan
  • Jl. Brigjen Sudiarto No. 326
  • Jl. Veteran, Lempongsari, Gajahmungkur

5. Cabang Mie Gacoan di Solo

  • Jl. Menteri Supeno No.19 Manahan
  • Jl. Cipto Mangunkusumo 19 Sriwedari
  • Jl. IR. Soekarno Blok AC 1-2 Grogol, Solo Baru

6. Cabang Mie Gacoan di Bandung

  • Jl. Pasir Kaliki 181
  • Jl. Dr. Setiabudi No.191B, Bandung Satu, Kec. Sukasari
  • Jl. Dipati Ukur 191

7. Cabang Mie Gacoan di Cirebon

  • Jl. Tentara Pelajar No.87, Pekiringan, Kec. Kesambi

8. Cabang Mie Gacoan di Bali

  • Jl. Gatot Subroto Barat No.338, Dauh Puri Kaja, Kec. Denpasar Utara
  • Jl. Tantular Bar. No.83, Dangin Puri Klod
  • Jl. Tukad Pakerisan No.76, Panjer,Kec. Denpasar Sel
  • Jl. Teuku Umar Barat No.99, Pemecutan Klod, Kec. Denpasar Baru
  • Jl. Raya Padang Luwih No.145, Dalung, Kec. Kuta Utara

Nah jadi itu beberapa pilihan cabang dari mie gacoan. Semoga beberapa daftar diatas bisa menjawab pertanyaan cabang mie gacoan dimana saja yang saat ini mungkin banyak ditanyakan oleh banyak orang.

Baca Juga

0 Comment:

Posting Komentar


Top