Paku Apa yang Bisa Dimakan? [Teka Teki] - Quezzen

Jumat, 08 Juli 2022

Paku Apa yang Bisa Dimakan? [Teka Teki]

Pertanyaan soal teka-teki ataupun juga tebakan tidak harus selalu soal makanan, hewan ataupun buah. Akan tetapi juga bisa soal sesuatu hal yang kadang mungkin tidak masuk akal di antaranya paku apa yang bisa dimakan teka teki.

Ya paku adalah salah satu bahan yang terbuat dari besi yang kemudian biasanya digunakan untuk mengencangkan atau merapatkan kayu atau bahan lainnya. Membuat rumah atau membuat apapun Biasanya kita membutuhkan Apa yang disebut dengan paku.

Kalau pertanyaan ini dijawab dengan sesuatu hal yang real, pasti memang sulit untuk bisa menemukan jawaban. Tidak mungkin paku bisa dimakan Karena itu adalah benda tajam yang bisa merusak usus manusia jika kita memakannya.

Paku Apa yang Bisa Dimakan?

Tapi karena ini adalah soal pertanyaan teka-teki ataupun jokes, maka pasti akan ada jawaban yang agak lucu berhubungan dengan nama paku.

Jawaban Paku Apa yang Bisa Dimakan Teka Teki

Kalau Anda menemukan pertanyaan paku apa yang bisa dimakan teka teki, maka tentunya disini quezzen perlu untuk anda mencari tahu kebenaran informasi jawabannya. Jawaban dari pertanyaan ini tentu berbeda dengan jawaban yang ada.

Jawaban dari pertanyaan apa faktor yang kakak yang bisa dimakan adalah "paku goreng". Mungkin saja ini bisa dihubungkan dengan sangu goreng ataupun juga dengan tahu goreng.

Ya Memang Ada kemiripan dari pengucapan dan pelafalan kata paku dengan beberapa kata yang dimaksud tersebut. Jadi mungkin anda bisa menggunakannya jawaban tersebut jika menemukan pertanyaannya.

Semoga Jawaban dari pertanyaan paku apa yang bisa dimakan teka teki di atas bisa memberikan ada pencerahan. Selain menggunakan jawaban itu, ada juga mungkin bisa menggunakan jawaban lainnya.

Baca Juga

0 Comment:

Posting Komentar


Top