Bisa Makan Tapi Tidak Bisa Menelan? - Quezzen

Kamis, 28 Juli 2022

Bisa Makan Tapi Tidak Bisa Menelan?

Pertanyaan tebak-tebakan memang tidak akan pernah ada habisnya. Akan ada saja pertanyaan-pertanyaan yang nyeleneh dan membuat kita berpikir keras untuk menemukan Jawaban dari pertanyaan tebak-tebakan tersebut. Salah-satu manfaat baik yang bisa kita dapatkan dari berpikir mengenai jawaban dari tebak-tebakkan adalah olahraga otak agar senantiasa encer. 

Tidak banyak orang yang dapat dengan cepat bisa menemukan jawaban dari sebuah pertanyaan tebak-tebakkan. Begitupula dengan menciptakan dan membuat sendiri pertanyaan tebak-tebakkan yang cukup sulit, menghibur, dan lucu. 

Bisa Makan Tapi Tidak Bisa Menelan?

Dibawah ini akan kami bocorkan satu pertanyaan tebak-tebakkan yang bisa anda coba untuk anda berikan kepada teman, sahabat, keluarga, atau bahkan pasangan anda agar quality time lebih berkesan dan menyenangkan. 

Bisa Makan tapi tidak bisa Menelan? 

Salah-satu dari sekian banyak pertanyaan tebak-tebakkan yang sedang banyak dicari dimedia adalah pertanyaan Bisa makan, tapi tidak bisa menelan. kira-kira apa ya jawabannya? 

Jawaban quezzen untuk pertanyaan tersebut sangat mudah bagi sebagian orang, namun juga mungkin sangat sulit bagi beberapa orang. 

Jawaban untuk pertanyaan tebak-tebakkan Bisa makan tapi tidak bisa menelan adalah "Permainan CATUR". Ya, aturan dalam permainan catur tentu masing-masing item dari anggotanya bisa saling makan, tapi tidak dapat saling menelan. hahhahaha 

Bagaimana? Lucu bukan?! Pertanyaan tebak-tebakkan ini bisa dapat anda gunakan ketika sedang dalam situasi membosankan atau bahkan dalam situasi tegang agar suasana dapat cair dan lebih enjoy. 

Orang yang memiliki banyak pengetahuan tebak-tebakkan lucu dapat digolongkan kepada orang yang humoris dan lebih disukai banyak orang dibandingkan dengan orang yang kaku dan garing. 


Baca Juga

0 Comment:

Posting Komentar


Top